Bimbingan Teknis Enumerator Pendataan Lengkap Koperasi dan UMKM Kota Semarang - News - BPS-Statistics Indonesia Semarang Municipality

Pengumuman pendaftaran Calon Mitra Statistik BPS Kota Semarang Tahun 2025, silakan klik disini

September 2024 terjadi inflasi year on year (y-on-y) Kota Semarang sebesar 1,53 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,12

Bimbingan Teknis Enumerator Pendataan Lengkap Koperasi dan UMKM Kota Semarang

 Bimbingan Teknis Enumerator Pendataan Lengkap Koperasi dan UMKM Kota Semarang

April 1, 2022 | Other Activities


Jumat (1/4) BPS Kota Semarang menghadiri kegiatan Bimbingan Teknis Enumerator Pendataan Lengkap Koperasi dan UMKM yang diinisiasi oleh Dinas Koperasi dan UMKM Kota Semarang di Hotel Pandanaran Semarang.

Kegiatan yang berlangsung dalam 2 gelombang (31 Maret - 1 April 2022) ini dihadiri oleh Kepala BPS Kota Semarang, Fachruddin Tri Ubajani, Kabid Pemberdayaan Koperasi Kota Semarang Andriani Dyah dan pendamping dari Dinas Koperasi dan UMKM Provinsi Jawa Tengah Rudi Maryanto. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk pembuatan basis data UMKM yang nantinya akan digunakan dalam kebijakan perencanaan dan evaluasi terkait UMKM.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1

Semarang-Jawa Tengah; Telp (024) 3546413

Faks (024) 3546413

e-mail : bps3374@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia