Lembar Fakta PDRB Lapangan Usaha Kota Semarang 2020 - BPS-Statistics Indonesia Semarang Municipality

Pengumuman pendaftaran Calon Mitra Statistik BPS Kota Semarang Tahun 2025, silakan klik disini

September 2024 terjadi inflasi year on year (y-on-y) Kota Semarang sebesar 1,53 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,12

Lembar Fakta PDRB Lapangan Usaha Kota Semarang 2020

Catalog Number : 9302036.3374
Publication Number : 33740.2163
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Ad Hoc
Release Date : December 23, 2021
Language : Indonesian
File Size : 1.27 MB

Abstract

Sebagai salah satu produk unggulan BPS, data Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) senantiasa ditunggu oleh para pengguna, baik dari kalangan pemerintah, akademisi, maupun pelaku usaha. PDRB menggambarkan perkembangan perekonomian suatu wilayah dalam kurun waktu tertentu. Publikasi Lembar Fakta PDRB Lapangan Usaha Kota Semarang 2020 ini merupakan publikasi yang diterbitkan dalam rangka melengkapi kajian data yang disajikan oleh publikasi Produk Domestik Regional Bruto Kota Semarang menurut Lapangan Usaha Tahun 2016-2020. Publikasi ini menyajikan visualisasi data yang dikemas guna memudahkan pengguna data memahami data yang disajikan pada publikasi sebelumnya. Kepada semua pihak yang telah membantu dalam penerbitan publikasi ini, kami sampaikan terima kasih. Kami berharap semoga publikasi Lembar Fakta PDRB Lapangan Usaha Kota Semarang 2020 ini dapat memberikan manfaat kepada segenap pengguna data.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1

Semarang-Jawa Tengah; Telp (024) 3546413

Faks (024) 3546413

e-mail : bps3374@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia