Supervisi Susenas Maret 2022 di Kota Semarang oleh Kepala BPS RI, Pak Margo Yuwono - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Semarang

September 2024 terjadi inflasi year on year (y-on-y) Kota Semarang sebesar 1,53 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,12

Supervisi Susenas Maret 2022 di Kota Semarang oleh Kepala BPS RI, Pak Margo Yuwono

Supervisi Susenas Maret 2022 di Kota Semarang oleh Kepala BPS RI, Pak Margo Yuwono

24 Maret 2022 | Kegiatan Statistik


Rabu (23/3) di sela-sela padatnya jadwal kunjungan Kepala Badan Pusat Statistik di Kota Semarang, Margo Yuwono menyempatkan diri untuk melakukan supervisi Susenas Maret 2022 yang berada di Kelurahan Candi, Kecamatan Candisari.

Dalam kesempatan tersebut, Kepala BPS RI berusaha mencoba mengamati dan memantau jalannya pelaksaan kegiatan  survei tersebut, serta memberikan masukan dan motivasi kepada petugas Susenas Maret 2022 BPS Kota Semarang.

#susenas
#survei
#badanpusatstatistik
#semarang
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1

Semarang-Jawa Tengah; Telp (024) 3546413

Faks (024) 3546413

e-mail : bps3374@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik