Jumat, 5 Agustus 2022, dalam rangka menyemarakkan Peringatan Hari Ulang Tahun ke-77 Republik Indonesia Tahun 2022, BPS Kota Semarang ikut berpartisipasi dalam kegiatan Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih kepada warga masyarakat sekitar yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Semarang.
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1