Ekonomi Kota Semarang Tahun 2023 tumbuh 5,79 persen.
PDRB atas dasar harga berlaku Kota Semarang Tahun 2023 sebesar 248.902.606,75 juta Rupiah, dan PDRB atas dasar harga konstan Kota Semarang Tahun 2023 sebesar 161.849.112,44 juta Rupiah.
Kontributor utama PDRB Kota Semarang Tahun 2023 adalah sektor Industri Pengolahan, Konstruksi, dan Perdagangan.
Jika #SahabatData memiliki pertanyaan seputar data BPS, silakan disampaikan melalui chat Whatsapp ini, operator kami siap membantu. Layanan kami buka setiap hari kerja, Senin s/d Jumat pukul 08.00-15.30
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1