Laporan Angka Kemiskinan dan IPM Kepada Walikota - Berita - Badan Pusat Statistik Kota Semarang

Pengumuman pendaftaran Calon Mitra Statistik BPS Kota Semarang Tahun 2025, silakan klik disini

September 2024 terjadi inflasi year on year (y-on-y) Kota Semarang sebesar 1,53 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 105,12

Laporan Angka Kemiskinan dan IPM Kepada Walikota

Laporan Angka Kemiskinan dan IPM Kepada Walikota

18 Desember 2020 | Kegiatan Statistik Lainnya


Pada hari Jumat tanggal 18 Desember 2020, BPS Kota Semarang melaporkan angka kemiskinan dan angka IPM kepada Walikota Semarang, Hendrar Prihadi. Angka kemiskinan meningkat (4,34 persen) sedangkan angka IPM turun (83,05) dibandingkan kondisi tahun 2019. Hal ini disebabkan turunnya daya beli masyarakat akibat pandemi Covid 19. Kota Semarang dengan sumber kekuatan ekonomi pada sektor sekunder dan tersier sangat terasa dampaknya. Ambruknya lapangan usaha industri, konstruksi dan pariwisata berimbas pada turunnya pendapatan penduduk dan turunnya daya beli masyarakat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kota SemarangJl. Inspeksi Kali Semarang No.1

Semarang-Jawa Tengah; Telp (024) 3546413

Faks (024) 3546413

e-mail : bps3374@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik